(function() { (function(){function b(g){this.t={};this.tick=function(h,m,f){var n=f!=void 0?f:(new Date).getTime();this.t[h]=[n,m];if(f==void 0)try{window.console.timeStamp("CSI/"+h)}catch(q){}};this.getStartTickTime=function(){return this.t.start[0]};this.tick("start",null,g)}var a;if(window.performance)var e=(a=window.performance.timing)&&a.responseStart;var p=e>0?new b(e):new b;window.jstiming={Timer:b,load:p};if(a){var c=a.navigationStart;c>0&&e>=c&&(window.jstiming.srt=e-c)}if(a){var d=window.jstiming.load; c>0&&e>=c&&(d.tick("_wtsrt",void 0,c),d.tick("wtsrt_","_wtsrt",e),d.tick("tbsd_","wtsrt_"))}try{a=null,window.chrome&&window.chrome.csi&&(a=Math.floor(window.chrome.csi().pageT),d&&c>0&&(d.tick("_tbnd",void 0,window.chrome.csi().startE),d.tick("tbnd_","_tbnd",c))),a==null&&window.gtbExternal&&(a=window.gtbExternal.pageT()),a==null&&window.external&&(a=window.external.pageT,d&&c>0&&(d.tick("_tbnd",void 0,window.external.startE),d.tick("tbnd_","_tbnd",c))),a&&(window.jstiming.pt=a)}catch(g){}})();window.tickAboveFold=function(b){var a=0;if(b.offsetParent){do a+=b.offsetTop;while(b=b.offsetParent)}b=a;b<=750&&window.jstiming.load.tick("aft")};var k=!1;function l(){k||(k=!0,window.jstiming.load.tick("firstScrollTime"))}window.addEventListener?window.addEventListener("scroll",l,!1):window.attachEvent("onscroll",l); })();

Saturday, February 23, 2008
Billy the Kid

Ferry Herlambang


Billy the Kid (1859-1881), lahir di kota New York. Sepanjang hidupnya, dia menggunakan banyak nama antara lain William H. Bonney, Henry McCarty, dan Kid Antrim. Tahun 1873, setelah kematian ayahnya, ibunya menikah lagi dan memboyong keluarganya ke Silver City, New Mexico.

Billy the Kid menghabiskan sebagaian besar usia mudanya di bar liar di daerah perbatasan. Dia menembak dan membunuh orang untuk pertamakalinya pada usia 12 tahun. Selanjutnya dia meng-klaim telah membunuh 21 orang selama hidupnya.

Dia menjadi salah satu buronan paling di cari waktu itu untuk kasus perampokan, pembunuhan, dab pencurian ternak.

Pada tahun 1880, Pat Garrett, Sheriff di Lincoln County, tempat di mana Billy the Kid terlibat pencurian ternak, menangkapnya. Selama menunggu untuk dihukum gantung, Billy the Kid membunuh dua deputi dan melarikan diri dari penjara pada tanggal 18 April 1881.

Tak lama setelah pelariannya, Billy the Kid di jebak dan tertembak oleh Sheriff Garrett di Fort Sumner, New Mexico.

Banyak cerita dan legenda yang kemudian muncul didasarkan pada kisah petualangan Billy the Kid.

posted by FerryHZ at 5:55 PM | Permalink |


0 Comments: