(function() { (function(){function b(g){this.t={};this.tick=function(h,m,f){var n=void 0!=f?f:(new Date).getTime();this.t[h]=[n,m];if(void 0==f)try{window.console.timeStamp("CSI/"+h)}catch(q){}};this.getStartTickTime=function(){return this.t.start[0]};this.tick("start",null,g)}var a;if(window.performance)var e=(a=window.performance.timing)&&a.responseStart;var p=0=c&&(window.jstiming.srt=e-c)}if(a){var d=window.jstiming.load; 0=c&&(d.tick("_wtsrt",void 0,c),d.tick("wtsrt_","_wtsrt",e),d.tick("tbsd_","wtsrt_"))}try{a=null,window.chrome&&window.chrome.csi&&(a=Math.floor(window.chrome.csi().pageT),d&&0=b&&window.jstiming.load.tick("aft")};var k=!1;function l(){k||(k=!0,window.jstiming.load.tick("firstScrollTime"))}window.addEventListener?window.addEventListener("scroll",l,!1):window.attachEvent("onscroll",l); })();

Thursday, January 17, 2008
Backup data dari Multiply ke Blogspot dan sebaliknya

Beberapa teman MP mungkin belum pernah mngeksplorasi fasilitas MP yang bisa melakukan eksport import data dari dan ke blog lain. Beberapa blog yang didukung fitur ini antara lain adalah Blgspot, Yahoo 360, Typepad, Windows Live Spaces, LiveJournal, Xanga.com dan AmazoncomWishlist.

Pengalaman saya di bawah ini mungkin bisa dijadikan untuk membuat backup data dengan melakukan eksport import data dari Multiply ke blogspot. Untuk blog yang lain, silakan mencobanya sendiri. Syukur kalau ada teman MP yang mau berbagi pengalaman.

Begini langkah-langkahnya:


Anda harus sudah punya account di MP dan blogger.

Pengaturan pada Blogspot

  1. Login dulu ke blogger.
  2. Klik Pengaturan.


  1. Pada pengaturan, klik submenu Feed Situs.
  2. Pada bagian Posting URL Pengubahan Arah Feed, masukkan alamat MP anda.

  1. Klik tombol simpan pengaturan.
  2. Selesai dengan blogger.

Menguji pengaturan pada MP

Sekarang kita akan mengujinya dengan membuat postingan ke MP.

  1. Login ke MP.
  2. Buat postingan baru di jurnal.
  3. Pada kotak Compose Blog Entry, anda dapat melihat pilihan Cross-post to Blogger:
  4. Beri tanda centang pada Cross-post to Blogger.

  1. Untuk mengimport jurnal dari blogger, klik saja logo blogger yang ada pada bagian Import.
  2. Selesai. Ketika anda menekan tombol Save and Publish, secara otomatis postingan ini juga akan di posting ke blog anda di blogger.


Catatan:

  1. Saat ini, akses untuk import eksport antar blog hanya ada pada menu Jurnal (blog) MP. Jika anda membuat postingan pada Review, Link, Photos Music dan lainnya, anda tidak dapat mengeksportnya ke blogger.

Ada yang punya ide?

Moga bermanfaat.


Ferry Herlambang


posted by FerryHZ at 1:18 AM | Permalink |


1 Comments: